Diskon kelas baru hingga 25%! Masukkan kupon "lebihcepat" di kelas ini

X
Logo Koala Skodev mengetik

Skodev

Belajar coding dalam bahasa Indonesia

BELAJAR SEO - PENGERTIAN, KURIKULUM DAN CARA BELAJAR

Orang orang berlomba untuk membuat websitenya menjadi nomor satu di google. Jangan ketinggalan untuk membahasa SEO ( Search Engine Optimization )

Belajar SEO

Mesin pencari seperti Google, Bing atau Yahoo menjadi pintu pertama untuk orang-orang saat mencari sebuah website. Wajar saja kalau setiap website ingin ‘mengoptimisasi’ alias membuat website mereka unggul di setiap mesin pencari ini.

Ada banyak teknik yang bisa teman-teman coba bertebaran di internet, saran saya cuma satu, buat website untuk manusia, bukan untuk mesin atau sekedar unggul di SEO. Pastikan konten kamu memang berguna dan membantu orang lain yang membacanya.

Kalau kamu ingin belajar step by step dan mudah diikuti, cek Kelas Belajar SEO gratis lengkap untuk pemula

Daftar materi kelas Tutorial SEO bahasa indonesia

Ada banyak sekali orang yang berlomba untuk membuat websitenya menjadi nomor 1 di search engine seperti google. Pelajari apa itu SEO, kenapa ia penting, dan apa saja faktor pendukungnya

Perkenalan SEO

Apa itu SEO? Seo adalah singkatan dari Search engine optimization, jemabatan antara website kita dengan user yang menggunakan search engine. Sangat penting untuk dipelakari khususnya yang baru mulai terjun ke dunia website

Faktor faktor penting

Melihat berbagai faktor-faktor penting yang akan mempengaruhi ranking kita di Search engine. Tidak ada yang tahu algoritma pastinya, tapi banyak hal nyata yang bisa kita lakukan untuk mendukung ranking website


Daftar newsletter skodev masukkan emailmu untuk dapat informasi menarik dari dunia koding